Cara Membuat Camilan Tela-Tela
Singkong(Manihot esculenta) adalah sejenis ubi yang sering dimanfaatkan
untuk dikonsumsi sekaligus sebagai salah satu sumber karbohidrat yang
juga digemari oleh masyarakat Indonesia. Walaupun ubi ini memiliki kesan
ndeso namun jangan salah karena singkong ini juga terbilang ajaib
karena bisa dijadikan beraneka ragam kue tradisional yang banyak
jenisnya. Salah satunya yang cukup ngetrend akhir-akhir ini adalah apa
yang dinamakan dengan Tela-tela, yang mungkin sebagian dari anda ada
yang pernah mencicipinya.